Kamis, 31 Juli 2014

Instalasi Head unit mobil sound sistem

Kenapa membeli Head unit mobil
Sebuah head unit mobil player,adalah perangkat elektronik yang berfungsi untuk memainkan keping CD. CD player adalah bagian dari audio mobil sistem.Yang dibuat untuk menghadirkan suara vokal.Menggunakan teknologi Digital optikal.sebagai pembaca.Sinar laser untuk membaca sumber media audio.Seperti, CD/ CD-R/ CD-RW / WAV/ WMA/ AAC/.Teknologi digital audio, merupakan pengembangan dari analog untuk memainkan kaset atau lebih dikenal sebagai Tape mobil.Fitur dari CD player,adalah Radio FM, Pengaturan untuk kontrol Bass,Treble dan balance,Graphic Equalizer,aktif Crossover, Menggunakan remote kontrol,Dapat membaca file terkompresi dari media penyimpan data USB,SD Card, MPEG3.Kualitas suara CD Player lebih baik,dibandingkan Kaset deck.Karena kaset dapat menimbulkan noise.Menggunakan head.Pita kaset lebih cepat aus,karena head di paksa bekerja untuk memainkan pita kaset.Seiring dengan perkembangan teknologi yang lebih maju.Kaset kini jarang di pakai lagi.Sebagai gantingnya CD mobil player,kini sudah tidak asing bagi pengguna mobil.Karena hampir semua perangkat Audio,menggunakan CD player sebagai media untuk membaca keping Compact Disk

Mengganti Head unit mobil standart
Bagi pengguna mobil,mengganti Head unit mobil,mungkin disebabkan karena head unit standart kurang maksimal.Baik dari fitur dan performa.Head unit pabrik,dibuat hanya sebagai pemutar cd player,dan mendengarkan siaran radio.Untuk vokal speaker hanya menggunakan woofer,tanpa tweeter apalagi crossover pasif.Sehingga mengganti tape mobil adalah solusi tepat.Head unit untuk mobil,harus memiliki fitur Equalizer.untuk menyesuaiakn Frekuensi. Kondisi interior mobil,tidak memungkinkan untuk menghadirkan staging yang pas untuk anda dengar.Selain Equalizer,Time alightment sangat penting untuk staging, dan sound stage. Time alightment adalah fitur canggih dari head unit yang berguna untuk menyamakan arah suara.Dimana jarak antara speaker mobil tidak sama.Speaker kanan lebih dekat pengemudi.Sementara speaker kiri jaraknya lebih jauh.Namun Head unit mobil yang memiliki fitur Time alightment,tergolong cukup mahal harganya.Namun untuk pengguna mobil yang hoby mendengarkan sound quality,harga bukan masalah.Yang penting adalah kepuasan anda mendengar alunan musik yang berkualitas.

Instalasi Head unit mobil
Untuk instalasi head unit mobil.Pertama adalah membuka dashboard mobil terlebih dahulu, Memang setiap dashboard mobil untuk setiap mobil tentu berbeda. Pertama adalah membuka dashboard menggunakan pembuka plastik.lepaskan kancing pembuka dashboard, setelah terlepas, keluarkan head unit mobil. Lepaskan kabel soket head unit standart, Setelah terlepas,ganti dengan head unit tape mobil aftermarket.Setiap head unit memiliki warna kabel. Kabel warna putih untuk speaker depan kiri, kabel putih abu abau,untuk speaker depan kanan.Kabel Hijau untuk speaker kiri belakang,dan kabel unggu untuk speaker kanan belakang.

Head unit Pioneer
Pioneer DEH X 4550BT, adalah Head unit cd mobil, Produk terbaru.Difungsikan untuk suport dengan Smartphone, Membaca media CD/ CD-R/ CD-RW / CD-Rom / WMA/ AAC. Radio FM / AM. Fitur Mix Trax untuk member efek suara mirip Dee Jay, Advance Sound Mode Retriever, untuk memperbaiki kualitas suara file terkompresi dari MP3, Menu Hight dan Low Pass Filter. Maksimal daya power 45 x 4 Watt RMS.5 band grafik Equalizer,Pop,Rock,Jazz dan custom mode.


Head unit mobil Sony
Sony CDX G 1050U. Head unit audio mobil sony.Difungsikan untuk pemutar cd MP3 Player. Mendengarkan siara Radio FM / AM. Suport dengan sumber media CD-R/ WAV/ CD-RW/ AAC/ CD Audio play back. Kompatibel dengan Smartphone. Equalizer RDS Remote kontrol.AUX Front untuk koneksi dengan Ipod, Iphone kontrol. Maksimal daya power 55 x 4 Watt RMS. Secara keseluruhan Head unit ini,cukup lengkap untuk fitur dan performa.Kualitas vokal serta treble dengan menu akses yang mudah di akses.Kejernihan suara vokal dapat direpro sangat baik dari produk Sony.



Spesifikasi Head unit mobil
Perhatikan spesifikasi head unit mobil tersebut.Apakah terdapat fitur untuk mengatur Equalizer, Bass kontrol, Treble serta balance. Head unit yang bermutu biasanya terdapat fitur Hiht dan Low Pass Filter, Loudnes. Mengatur Frekuensi. Pengaturan Fader.Semua fitur tersebut untuk mendapatkan staging serta tonal balance.Sehingga suara lebih terfokus untuk didengar.

Daya Watt
Berapa Watt yang dibutuhkan untuk audio sistem?. Pada umumya head unit memiliki daya sebesar 50 x 4 Watt RMS,sudah mumpuni, untuk membunyikan speaker depan,dan speaker belakang.Lain halnya jika anda ingin menambahkan perangkat audio ekternal, seperti power amplifier.

Audio/ Video Jack Pre out
Perhatikan head unit tersebut,apakah sudah terdapat Jack untuk Audio dan Video.Jika anda ingin menambahkan perangkat audio seperti amplifier,atau perangkat video seperti TV headrest monitor,TV Plafon,Subwoofer aktif.Aplikasi audio/ Video In/ Output mutlak dibutuhkan.

Grafik Equalizer
Fitur grafik Equalizer, memiliki peranan penting untuk optimalkan audio sistem, Dengan fitur tersebut,anda dapat mengatur sesuai jenis selera musik anda.Seperti Pop/ Rock/ Jazz / Classic/ Custom. Grafik EQ juga difungsikan untuk mengatur batas frekuensi yang didengar.Sehingga akustik serta staging stereo sistem terfokus di depan pendengar.Irama musik serta instrument lebih detail untuk didengar.

Membeli Head unit mobil di audiomobilbsd
Sebaiknya untuk memilih head unit mobil,yang sesuai dengan selera musik anda,Tanyakan kepada instalatur tentang keunggulan produk tersebut.Fitur dan kualitasnya.apakah sesuai dengan mobil mobil anda. karena tidak semua mobil dapat menggunakan jenis sigle din.Atau anda dapat mengunjungi salah satu toko audio mobil.Mendapatkan produk audio yang tepat.dapat anda belanja produk audio mobil,adalah audiomobilbsd. Adalah Toko audio yang menjual semua produk head unit untuk mobil,dengan harga murah dan berkualitas.

Minggu, 27 Juli 2014

Mengatasi kerusakan audio video mobil

Kehadiran Perangkat audio dan video mobil,menjadi hal yang menyenangkan saat liburan,Apalagi jika sistem audio mobil,sudah dilengkapi dengan head unit mobil,DVD dan TV headrest monitor,serta GPS.Penumpang depan bisa menikmati suguhan musik dan peta perjalan.Sedangkan anak anak dibelakang tetap asyik menonton filem kesukaanya.Perjalan panjang yang memakan waktu lebih dari 10 jam,tidak melelahkan karena suguhan filem animasi dan mendengarkan musik kesukaan anda. Hanya saja dengan panjangnya perjalan,maka sistem audio mobil pun bekerja dengan durasi lebih lama. dibanding pemakaian harian di perkotaan. Padahal di sistem audio mobil,terdapat komponent elektronika dan instalasi.Otomatis mungkin saja mengalami proses penurunan kualitas atau bahakan rusak ditengah perjalan. Banyak hal pemicu kerusakan. Mulai lemahnya produk komponent instalasi bahkan tak jarang akibat cara pakai yang kurang tepat.Tapi tak semua masalah audio mobil harus berakhir dibengkel instalatur audio. Untuk beberapa kasus ringan,bisa diselesaikan sendiri.Nah apa saja problem ringan yang kerap dihadapai.Dan bagaimana
solusinya? Baca beberapa Tip's panduan untuk mengatasi masalah ringan.Yang kerap terjadi pada audio video mobil anda ;

USB tidak membaca
Banyak problem USB tidak mau membaca bukan karena head unit yang bermasalah tapi kesalahan pada penggunanya. Yakni pemilihan kapasitas flashdisc. Sering saya menjumpai orang memasang Flashdisk dengan kapasitas 4 sampai 8 GB. Bahkan ada yang membawa ekternal hard disc dengan kapasitas diatas 300GB. Alasanya mampu menyimpan lagu hingga filem Inilah yang membuat Head unit audio mobil anda tidak dapat membaca data.Karena saat flashdisc terhubung dengan USB, maka sistem akan membac secara menyeluruh Folser Folder di dalamya. dan itu membutuhkan daya dan memori yang besar pada head unit. Padahal USB pada mobil didesign hanya untuk membaca kapsitas yang tak terlau besar.Makanya muncul tulisan USB not support atau system Error. Paling aman gunakan Flashdisc dengan kapasitas 2 Giga. Karena memang Head unit tidak dapat menampung data yang besar untuk membaca.


Head unit mobil mati
Sebaiknya sebelum instalatur mengganti head unit standart dengan produk aftermarket,Test dahulu head unit konsumen.apakah semua masih berfungsi dengan baik.Hal ini pernah terjadi,pada saat instalatur mengganti Head unit mobil yang baru,namun pemilik mobil,tidak jadi membeli head unit baru.Karena ukuran double din tidak sesuai.Setelah dipasang head unit lama, ternyata mati.Kenapa bisa terjadi? Konsumen pasti menyalahkan instalatur.Sebab sebelum dipasang tadinya head unit masih hidup. Bagi pihak teknisi karena mereka memang mengerti,masalahnya hal itu disebabkan,melemahnya komponent dari head unit, Setelah kabel kelistrikan dicabut.head unit otomatis akan merestart kembali proses kelistrikan.Jika ternyata terdeteksi ada komponent elektronik yang kurang normal.Otomatis head unit tidak akan hidup kembali. Kesalahan bukan pada instalatur yang memasangnya. namun hal ini disebabkan karena head unit tersebut sudah melemah komponent atau kurang normal dibagian IC regulator. "Kerusakan pada perangkat head unit tersebut.bukan dari pemasangan" Hal ini setelah dibuktikan dengan memasang head unit baru tenyata hidup.

 CD Skip
Masalah CD Skip,sudah jamak ditmui dalam perjalan jauh.Pemicunya ada dua faktor internal  Head unit ]dan ekternal [ Optic].Faktor internal karena mata optik tidak lancar membaca file pada CD atau DVD. Pemyebabnya kotor atau pengembunan karena kelembaban AC terus menyala.Solusinya bersihkan optik dengan Disc Cleaner. Penyebab kedua dari kualitas Disck. periksa apakah CD kotor. bisa juga dari kualitas DVD bajakan yang ketebalanya tidak standart.Kadang lebih tebal atau lebih tipis dari Disk orisinil[ 1,2 mm]Sehingga optik susah membaca Terakhir karena CD yang bergelombang akibat terjemur matahari atau kepanasan saat proses. penyimpanan dashboard.Karena bergelombang optik optik pun tidak bisa membaca dengan sempurna.

GPS mobil hang
 Saat ini, sudah banyak head unit yang sudah dilengkapi navigasi.Bila GPS tiba tiba Hang.bisa disebabkan head unit terlalu panas karena durasi pemakaian terlalu lama.Apalagi jika beban head unit tak hanya menjalankan GPS tapi juga memutar Radio atau DVD yang terkoneksi dengan monitor head rest. Otomatis kerja head unit makin berat karena banyaknya resouece memory yang dibutuhkan. Penyebab berikut karena terganggunya sinyal GPS dengan satelit, Biasanya terjadi karena melewati spot yang menggangu penerimaan sinyal satelit.Misalkan melewati jalan yang penuh pepohonan yang menggangu receiver sinyal GPS Solusinya Matikan Head unit beberapa saat,. Lepaskan kartu memori SD card GPS, Lalu pasang kembali kartu SD Card GPS.Bila sudah dingin ,nyalakan kembali. Istilahnya di Restart. Setelah GPS hidup. Lalu Cari menu Set Up GPS, Pilih folder GPS jika pakai papago, yah pilih papago EXE. Maka Sinyal kan mencari lokasi.dan berfungsi kembali.

Speaker mobil mati
Speaker mobil mati,sangat komplek penyebabnya.Pertama harus dilihat,Sistem audio mobil menggunakn power amplifier atau tidak.Bila tidak menggunakn power,biasanya pada sistem perkabelan.Kabel terjepit pintu ataunkabel speaker nempel ke body. Bisa juga karena penyambungan tidak disolder.Makanya kadang nyambung kadang tidak yang berakibat hilangnya suara.Solusinya buka Door trim pintu dan periksa kabel speaker dan sambnu kembali jika terlepas ayau kurang rapi. Bila menggunakn power Problem justru di Power, Bila suara tiba tiba hilang biasanya karena power terlalu panas [ Overhead ].penyebabnya. Pembuangan  panas pada amplifier tertutup barang. Ciri amplifier kepanasan adalah mati. lalu hidup lagi setelah dingin. disarankan jangan menutup lubang sirkulasi power amplifier di mobil.


TV headrest blank
Pada umunya Headrest Mobil, terkonekjsi dengan Head unit mobil. Untuk terhubung ada dua jenis kabel power sebagai sumber listrik dan kabel RCA untuk outout Video. Bila Headrest monitor mati total,bisa disebabkan sambungan power terputus, Tapi bila monitor menyala ,tapi tidak ada gambar maka masalahnya pada sambungan kabel video [ AV ]. Wajar jok penumpang dekat supir, kadang dimaju mundurkan. Hal ini,membuat sambungan kabel video kadang terlepas.Solusinya perhatikan sambungan RCA di bawah Jok. Bila putus sambung kembali biar lebih kuat tutup dengan solatip hitam.Tappi bila power hidup namun layar monitor tetap blank, Sudah dapat dipastikan bukan kabel terlepas, tapi kerusakan terjadi pada headrest monitot tersebut.


Selasa, 15 Juli 2014

Fungsi GPS Mobil untuk panduan navigasi

Fungsi GPS Mobil untuk panduan navigasi sistem
Fungsi GPS mobil navigasi untuk mobil,adalah cara terbaik untuk, Menunjukan arah.lokasi dan tujuan.Sehingga memudahkan pengguna untuk membantu perjalan. Banyak cara yang bisa dilakukan,yakni menggunakan GPS portable mobil. Fungsi utama alat ini adalah untuk perjalan navigasi .dan dimuat ke dalam peta secara terperinci,ke dalam data base. menu dari portable GPS cukup membantu,untuk menemukan lokasi, Restoran, Hotel, Pom bensin. Dengan memilih menu pada layar monitor,berdasarkan kategori. juga dapat digunakan untuk menyimpan buku telepon.

GPS mobil Superspring
GPS mobil Superspring.adalah produk yang difungsikan untuk GPS navigasi. Menggunakan laya monitor sebesar 5,5" Fitur layar sentuh untuk menu akses dan fitur yang canggih,seperti tampilan laya GPS 3 Dimensi, Fasilitas layar sentuh, sofwer dari update navitel, Fitur untuk mencari Lokasi, Buku telepon, Permainan game. model oortable GPS, Praktis dapat diletakan diatas dashboard mobil, dan dapat di bawa kemanapun anda hendak pergi, design yang simple.


Fungsi Global Posistion sistem
  
    Navigasi
GPS banyak juga digunakan sebagai alat navigasi untuk menunjukan arah seperti kompaas.Fungsi GPS navigasi digunakan Pesawat terbang.untuk mengetahui  kondisi cuaca. arah angin.juga dapat mengetahui posisi keberadaan pesawat.

    Sistem informasi Geografis
Untuk keperluan Sistem Informasi seperti wilayah geografis, GPS sering juga diikutsertakan dalam peta untuk navigasi.sebagai referensi pengukuran.Juga dapat digunakan untuk menentukan arah angin, atau untuk navigasi pesawat terbang. menentukan cuaca, wilayah geografis.

    Sistem pelacak kendaraan
Kegunaan lain GPS adalah sebagai pelacak kendaraan, Seperti GPS Tracker, dapat digunakan untuk mengetahui keberadaan pengguna kendaran, dengan melihat di layar monitor. dengan bamtuan GPS pemilik kendaraan/pengelola armada bisa mengetahui ada dimana saja kendaraannya/aset bergeraknya berada saat ini.dan juga dapat mematikan kendaraan, berkat teknologi navigasi GPS.

    Pemantau gempa
Bahkan saat ini, GPS dengan teknologi untuk menentukan dan memantau kondisi pergeseran bumi. dengan ketelitian tinggi bisa digunakan untuk memantau pergerakan tanah. Sehingga sangat berguna untuk mengetahui kondisi,letak geografis.


 GPS mobil navigasi sistem
GPS mobil navigasi portable dapat menentukan di mana anda berada. Seperti membuat Rute.dan memberikan petunjuk visual pada layar monitor. di bantu dengan suara ke arah tempat lokasi yang dituju.Seperti belok kanan. nama jalan setiap manuver yang kan datang.Sehingga memastikan anda berada di jalan serta lokasi yang tepat.
Namun dengan teknologi terbaru, Kini beberapa jenis kendaraan keluaran terbaru telah mengusung teknologi dengan GPS untuk alat bantu nivigasi,Seperti mencari lokasi, nama jalan, kota serta tujuan.Juga ada yang menggunakan suara.sehingga memudahkan pengguna kendaraan.Menambahkan peta. semua data base tersebut.disimpan dalam memori berbentuk SD Card, yang dapat menyimpan data yang cukup besar. Juga dapat digunakan untuk panduan menentukan lokasi mana yang sebaiknya dipilih untuk mencapai tujuan yang diinginkan. Peta GPS hanya meliputi wilayah Sumatera, Bali. Jawa. Model perangkat GPS berbentuk portable.dapat di pasang di atas dashboard, atau menempel di kaca depan mobil. dan untuk Head unit,yang sudah terintegrasi.

Fasilitas GPS mobil seperti Bluetooth,merupakan salah satu faktor terpenting. dari beberapai Head unit GPS. Bluetooth  memungkinkan anda menerima panggilan  melalui ponsel  secara handfree.Melalui layar sentuh pada monitor..Anda dapat mengakses melalui buku telepon anda langsung menggunakan fitur dan fasilitas yang terdapat dalam GPS mobil ini. Menggunakan Bluetooth cukup mudah, Tinggal aktifkan fitur Bluetooth pada ponsel.Setelah bluetooth aktif, pilih menu set up bluetooth, Setelah terkoneksi. pilih menu car kit, anda akan di minta code, ketik 0000. Otomatis Bluetooth aktif dan siap untuk digunakan.

Update Sofwer GPS mobil untuk lalu lintas berguna ketika Anda mengemudi di kota dan mereka sekarang ditawarkan di sebagian besar wilayah metropolitan - tetapi Anda akan memerlukan penerima khusus biasanya untuk mendapatkan update tersebut.
Fitur berguna lainnya ditemukan di beberapa navigator termasuk membangun grafis 3D dan tampilan persimpangan. Fitur-fitur ini memberikan pandangan yang lebih baik dari lingkungan Anda, Layar 3 D pada GPS mobil menampilkan gambar peta video visual lebih nyata. bukan flat khas, dua dimensi grafis. Pandangan ini biasanya hanya bekerja di daerah perkotaan di mana Anda akan menemukan bangunan khas dan persimpangan yang rumit. Bimbingan Lane membantu Anda tetap pada jalur dengan menunjukkan Anda yang jalur Anda harus berada dalam giliran mendatang.

Menggunakan Fitur Rekam Jejak
Program Navitel,.memungkinkan anda untuk merekam perjalalan anda Hasil rekaman perjalanan akan ditampilkan di peta dengan garis bewarna ungu. ada 2 jenis file rekam jejak yang bisa dibuat oleh program navigasi. Map Source atau GPS . cara memilih jenis format yang diinginkan. Klik menu penagturan . Pengaturan Treck format trek.Tentukan di Forlser apa file akan di simpan. Track yang tampil di peta hanya terbatas pada 10.000 poin perjalanan  anda.

Produk GPS mobil terbaik rekomendasi

Avix AX- 78DGXP-3D
Heead unit mobil GPS produk AVIX memiliki fitur canggih menggunakan monitor layar 6,5" Peta GPS sudah mengusung teknologi 3D. Sehingga gambar tampak lebih nyata. Selain untuk navigasi, Head unit ini juga dapat digunakan memainkan DVD CD player.Tingkat Kecerakahn warna filem video sangat tajam.Menggunakan resolusi pixel tinggi,untuk menampilkan setiap detail video. Mekanik Double Din monitor Slot Loading. Fasilitas layar sentuh,Serta Bluetooth untuk mekakukan percakan dari handphone secara handfree, Dapt membaca format CD-/ CD-RW/ DVD-RW/ WAV/ WMA/ AAC/ Divix. Teknologi korea dengan tampilan gambar begitu sempurna. Dapat dikoneksikan dengan parkir camera. Fitur untuk menangatur kecerahan warna,kontars., Produk pilihan untuk anda yang ingin mencari GPS mobil dengan harga yang ekonomis, serta kualitas terbaik dari produk Avix.


TV GPS mobil Avelino AN-900XG
Avelino AN 900 XG, Adalah TV GPS mobil  yang menggunakan teknologi Picture in Picture.Sehingga Video dapat terlihat ktika GPS di jalankan. Head unit ini,memiliki ketajaman gambar video yang baik.Karena teknologi Hight Definition. LED Monitor. Layar monitor sebesar 6,5 inches, dan dapat membaca CD/ CD MP3/ DVD/ WMA./ WAV / Divix. Radio siara untuk FM AM. Double din Slot Loading meknik. Peta GPS meliputi Jawa, Bali, dan Sumatera,.menggunakn GPS sofwer Igo. yang terdapat dalam SD Card. Menu untuk mengatur warna, kontras dan Kecerahan warna, Pengaturan audio, Bass, Treble dan balance. Fasilitas Bluetooth,serta menu pada layar home sreen monitor, Hadirkan GPS mobil untuk navigasi dengan produk terbaik Avelino.







Selasa, 08 Juli 2014

Head unit audio mobil Fitur dan Spesifikasi

Mengenal Head unit audio mobil dan spesifikasi.
Alasan Pengguna mobil,untuk mengganti Head unit mobil standart.Karena kualitas stereo sistem pabrikan kurang maksimal.Suara stereo mobil hanya standart.Fitur dan aplikasi untuk sound sistem.dan minim fasilitas.Difungsikan hanya sebagai pelengkap untuk dashboard dan aksesoris mobil.Memilih Head unit aftermarket,dapat dijadikan pilihan.Apalagi Produk tersebut banyak di dapatkan di Toko audio yang jual head unit mobil dan produk stereo sistem.Selain Karena fitur untuk optimalkan kualitas suara stereo lebih lengkap.Seperti Graphic Equalizer.Dapat anda custom sesuai selera musik anda, Pop/ Rock/ Jazz dan Custom. Menu Advance Sound Retriever.Untuk memperbaiki rekaman yang bersumber dari Format MP3.Dimana format MP3.kualitasnya kurang baik.Untuk suara stereo,Menu Crossover difungsikan untuk mengatur Frekuensi Hight Pass. dan Low Pass Filter.Dapat dikoneksikan dengan perangkat Bluetooth.Untuk menerima panggilan telepon,secara handfree.Juga dapat dikoneksikan dengan perangkat Iphone / Ipod.untuk mendengarkan musik dari Itunes.Kompatible dengan Smartphone.Bahkan Head unit Pioneer, Menggunakan fitur Mix Trax,Untuk memberi efek suara seperti Dee Jay.Sehingga dapat menciptakan musik lagu secara nonstop. dapat dikoneksikan dengan perangkat USB,SD Card.Untuk menyimpan data lagu dan filem.Dengan kapasitas memory yang cukup besar. dan Fasilitas Time Alightment.untuk head unit Sound Quality.Difungsikan untuk menyamakan arah suara antara speaker kiri dan kanan.Sehingga suara terfokus berada di depan pendengar.Salah satu Head unit Pioneer sudah menggunakan teknologi tersebut. Head unit mobil aftermarket,memiliki segudang fasilitas yang lebih lengkap.Sehingga mutu kualitas suara audio lebih baik

Head unit mobil fitur dan spesifikasi
Pioneer DEH 4550BT
Head unit Pioneer DEH 4550 BT Adalah head unit untuk pemutar cd layer.Terintegrasi dengan perangkat Bluetooth.Untuk streaming audio,Video.Dapat menerima panggilan telepon seluler.Kompatible dengan perangkat Smrtphone,Iphone,Ipod.Membaca format audio,CD  CD-R/ CD-RW/ AAC/ WMA/ CD- Play back.Voice Control Iphone.App Source for Ipod/ Iphone.Usb Drirect control,for Iphone, Ipod.[ Optional Cable Requiered ].Advance Sound Retriver mode. RCA Pre Out 2 V Digital Analog Converter. Penerima siaran station Radio FM dan AM. Untuk mencari frekuensi radio secara otomatis dan dapat disimpan.

USB Direct Control untuk Ipod / Iphone dan Tertentu
Ada (20 Desember 2011)
APP Sumber untuk iPhone dan Android
- Aplikasi penggunaan musik yang disimpan dalam iPod Anda, iPhone atau Android untuk mendengarkan speaker mobil.
- Fast forward dan reverse dapat dioperasikan untuk penerima.
- App Sumber boot up sebagai sumber musik untuk acces cepat untuk iPod,iPhone.Atau Android Phone, App Control.
- Kompatibel dengan Pioneer DEH-X4550BT
- Fungsi Kontrol 5 Band Grafik Equalizer
- 5 Band Grafik Equalizer untuk menyesuaikan frekuensi.

Fungsi Advance Sound Retriver
Mendengar detail,kehangatan, dan kejelasan,cara praktis dimaksudkan itu,dari kalian semua hightly.compressed MP3 dan file WMA yang tersimpan pada perangkat USB, iPod, media telepon dan portabel Android player.Dengan mengembalikan data - frekuensi terutama Files terkompresi sehingga mutu suara kurang maksimal.Dalam kompresi digital teknologi proces.Pioneer Advanced Sound Retriever reproduksi enchances.


Pioneer DEH X2650UI
Head unit Pioneer DEH X 2650UI. Difungsiakn CD pemutar untuk, CD MP3 Player. Dapat format audio membaca, CD / CD / RW / CD-R /. Kompatible dengan perangkat Ipod, Iphone. app Sumber untuk Ipod / Iphone. USB kontrol langsung untuk Iphone. RCA Pre Out. Radio FM, AM. Campur Trax Dee jay. EQ Fungsi Grafis,Pop/Jazz /Klasik/ Rock.Aux input Mos fet 50 x 4 Watt.5 Band Graphic Equalizer.Rotary Volume Control.



Pioneer DEH X1650UB.
Head unit Pioneer DEH X1650 UB. Dan fitur Spesifikasi;
Head unit Pioneer Produk terbaru. Memiliki fitur dan Teknologi Mix Trax. Dan kompatibel Smartphone
.Suport Media Audio/CD MP3/CD-R /WMA /AAC. CD Audio.Radio FM, AM.Graphic Equalizer,Pop/Jazz /.Mix Trax adalah teknologi baru dari perusahaan pioneer corporation Company.Difungsikan untuk memberi efek suara seperti DJ Mix Untuk dapat melakukan efek musik seperti Disc Jokey. anda harus mendownload soswer Mix Trax. Fitur Siaran Penerima Radio FM,AM,modus muka Suara Retriever.5 Band Graphic Equalizer. Mosfet 50 x 4 Watt RMS. Control USB depan.Semua Head unit Mobil Pioneer memiliki fasilitas fItur Yang Ulasan Sangat canggih.Inovasi dan Teknologi terbaru yang terus dikembangkan Pioneer, Corporation.Untuk menghadirkan produk audio mobil sistem terbaik.

Head unit mobil Sony CDX-G1050U
Head unit audio Mobil sony]Produk Sony CDX-G 1050U.Adalah Produk barat terbaru.Difungsikan untuk pemutar CD MP3 player. Format audio yang dapat membaca,CD/CD-R /CD-RW/AAC/CD-Playback.Dibangun di Radio FM.AM. Noise CD player bagian Signal Ratio 95 dB. Frekuensi respon 10-20.000Hz. USB Pemain Bagian Power amplifier Bagian
Output Speaker: speaker Impedansi 4 - 8 Ohm. daya output maksimum 55 WX 4 Ohm.Kompatible dengan perangkat Smartphone. Iphone / Ipod. Front AUX.untuk audio


Head unit mobil kini semakin canggih.Semua fitur dan Teknologi terkini sudah terintegrasi.Difungsikan untuk mengoptimakan kualitas suara audio mobil anda. Mendengarkan musik dari Perangkat Iphone/ Ipod. Untuk streaming lagu.Teknologi Bluetooth.Mix Trax, Android. App Raio.Semua fasilitas tersebut, untuk memudahkan pengguna mobil dalam mengaplikasikan.Teknologi Digital masa depan. bagi perkembanhgan Otomotif audio mobil.